--> Skip to main content

Cara Membuat Koneksi Database MySQL Menggunakan Teknik OOP

Assalamu'alaikum Wr.Wb
Salam Dan Bahagia


A. Pendahuluan
       Pada kali ini saya akan membagikan sedikit tentang bagaimana sih cara membuat koneksi database MySQL menggunakan teknik OOP, nah langsung saja dibaca dan dipahami.

B. Latar Belakang
     Latar Belakang saya membuat Koneksi Database MySQL Menggunakan Teknik OOP adalah, minimnya untuk mengetahui Tentang cara membuat koneksi database Mysql Menggunakan Teknik OOP, Maka dari itu saya berinisiatif Untuk Membuat Tutorial Ini.

C. Maksud Dan Tujuan
      Agar Mengerti dan paham tentang cara menghubungkan Database Mysql Menggunakan Teknik OOP.

D. Alat Dan Bahan
      Laptop
      Teks Editor
      Browser

E. Jangka Waktu yang dibutuhkan
      40 Menit

F. Langkah Kerja atau Pembahasan
     Langsung saja Ke tutorial Pembuatan Koneksi Database Menggunakan teknik OOP, Nah langkah pertama disini saya membuat nama database terlebih dahulu, disini saya membuat database dengan nama zaen setelah itu buka teks Editor kalian, disini saya menggunakan Sublime Teks, setelah itu isikan Script atau SourceCode seperti dibawah ini :


nah Jika Berhasil maka akan Muncul Seperti Ini :

Di sini sebagai contoh menghubungkan mysql dan php dengan teknik oop, saya membuat class dengan nama database. dan kemudian kita mengisi data host dan database pada propertynya.

class database{

var $host = "localhost";
var $uname = "root";
var $pass = "123";
var $db = "zaen";

Lalu menghubungkannya di function construct. karena function construct adalah method pertama yang di jalankan jika sebuah class di akses.
jika koneksi berhasil maka akan di tampilkan koneksi database mysql dan php berhasil. dan jika tidak maka akan di tampilkan koneksi database mysql dan php GAGAL!.

if($koneksi){
echo "Koneksi database mysql dan php berhasil.";
}else{
echo "Koneksi database mysql dan php GAGAL !";
}


G. Kesimpulan 
       Untuk membuat koneksi dengan OOP hampir sama dengan tidak menggunakan OOP. Cuma kita mengkombinasikan dengan fungsi - fungsi OOP agar syntax lebih rapi dan hasil maksimal.

H. Referensi
       malasngoding.com

Sekian yang dapat saya sampaikan, mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan maupun tatabahasa, sekian dan terima kasih
Wassalamu'alaikum Wr,Wb

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar